Kawula Muda, serial Thailand berjudul Midnight Museum tengah ramai dibicarakan, nih. Selain karena serial bergenre fantasi misteri ini cocok untuk Kawula Muda yang menyukai drama penuh teka-teki, serial Midnight Museum diperankan oleh aktor-aktor kenamaan, loh!
Sinopsis dan Link Nonton "Midnight Museum", Ada Bright Vachirawit!
Siapa yang suka sama serial Thailand di sini?
COMMENT